Brainware
Brainware - Sebelumnya sudah membahas Hardware dan Software, maka sekarang kita akan membahas tentang Brainware.
Agar tidak lupa lagi maka akan diberikan penjelasan singkatnya.
Agar tidak lupa lagi maka akan diberikan penjelasan singkatnya.
- Yang pertama yaitu Hardware, atau bisa disebut perangkat keras. Yaitu alat yang dapat dilihat secara kasat mata.
- Yang kedua yaitu Software, atau bisa juga disebut perangkat lunak. Yaitu program aplikasi yang berguna untuk menjalankan komputer.
- Yang ketiga yaitu Brainware, yaitu user atau pengguna. User berfungsi sebagai orang yang menjalankan suatu komputer.
3. Brainware
Brainware merupakan otak dari Hardware dan Software yaitu user atau pengguna. Pengguna disini berarti manusia yang mengoperasikan si komputer tersebut.
Tanpa adanya Brainware maka komputer tidak akan dapat dijalankan, karna user-lah yang mengatur si komputer apa yang dibutuhkan untuk dikerjakan oleh komputer. "Tapi, kan sekarang semua sudah serba otomatis?", mungkin ada yang beranggapan seperti itu tapi tetap tanpa user maka komputer tidak dapat dijalankan. Karna, mau bagaimanapun juga komputer tidak dapat menginput data baru yang belum ada didalam komputer tersebut. Misalkan kita akan meng-update data barang yang baru masuk, maka Brainware dalam hal ini user akan menginput data baru kedalam komputer entah dengan cara scan ataupun input manual. Dan jika sudah masuk data barang tersebut kedalam komputer, maka barulah komputer dapat bekerja sesuai dengan perintah yang diberikan oleh user ke komputer.
0 comments :
Post a Comment
Berkomentarlah dengan kata yang sopan,baik,halus.Jangan memberi komentar SAMPAH.